Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021
  FIQH TEMATIK: PENTINGNYA THAHARAH, MACAM-MACAM DAN TATA CARANYA   FATIMAH ANAS 41182911190060   PENDIDIKAN AGAMA ISLAM, FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM 45 BEKASI 2021 Anasfatimah56@gmail.com   ABSTRAK      Fiqih salah satu bidang ilmu dalam syariat islam yang secara khusus membahas persoalan hukum yang mengatur segala aspek kehidupan manusia, baik kehidupan pribadi, bermasyarakat maupun kehidupan manusia dengan Allah, Tuhannya. Fiqih membahas tentang tata cara beribadah dan muamalah, sesuai yang tersurat dalam Al-Qur’an dan Sunnah. Terdapat 4 mazhab dari sunni yang mempelajari tentang fiqih dalam islam, yakni rubu’ ibadat, rubu’ muamalat, ru’bu munakahat, dan ru’bu djinajat. Kata kunci: Fiqih, ilmu, syariat PENDAHULUAN      Fiqih bertujuan untuk menanamkan, memahami, mengerti dan melaksanakan pokok-pokok hukum islam dan tata cara pelaksanaannya agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Yang kem...

"Menapaki Jalan Dewasa: Antara Ekspetasi, Ketakutan, dan Harapan"

Saat ini sedang merasakan semua dibuka dan ditata sendiri. Banyak sekali pertanyaan yang mengitari otakku. Apa itu dewasa? Kenapa harus menjadi dewasa? Kenapa proses pendewasaan selelah ini? Menjadi dilahirkan dan masuk ke fase tumbuh-menjadi-dewasa mungkin memang bukan hal yang bisa dikendalikan. Dimana diri ini sudah mulai khawatir tentang masa depan dan orang-orang sekitar  yang  menganggap dewasa serta menaruh ekspetasi tinggi terhadap diri ini. Disaat orang-orang sekitar yang sebaya sudah mulai mengumpulkan pundi-pundi, manusia satu  ini masih sibuk dengan uang orang tua untuk berkutik dengan materi kuliah setiap hari. Saya takut mengecewakan ekspetasi mereka yang lebih terhadap saya. Saya takut ketika saya gagal, mereka tidak bisa menerima saya. Rasanya seperti anak yang baru mulai belajar berjalan sendiri lalu terhantam oleh badai ekspetasi yang tidak terpenuhi. Namun ketika saya dilahirkan orang tua saya tidak pernah berjanji kepada saya bahwa hidup ini akan gampa...